Siapa Orang Paling Ngetop di Wikipedia?
Sumber: http://www.detikinet.com/read/2008/09/18/140750/1008312/398/siapa-orang-paling-ngetop-di-wikipedia
http://www.gsn-soeki.com/wouw/
Kamis, 18/09/2008 14:07 WIB
Annisa M. Zakir - detikinet
Semenjak calon presiden Amerika Serikat, John McCain mengumumkan wakilnya, Sarah Palin yang merupakan mantan gubernur Alaska itu jadi super ngetop. Setidaknya itu yang terjadi di internet, khususnya Wikipedia.
Siapakah Sarah Palin? Bagaimana latar belakang keluarganya? Bagaimana karir politiknya selama ini? Pertanyaan tersebut mungkin membuat orang ingin mengenal Palin lebih dekat. Lantas, situs Wikipedia jadi pilihan untuk menjawab pertanyaan tersebut.
Alhasil, dalam 36 jam pertama semenjak pengumuman dilakukan, pencarian tentang Sarah Palin tercatat mencapai 1,2 juta kali. Demikian hasil web survei, Compete.com seperti dilansir Cnet dan dikutip detikINET, Kamis (18/9/2008). Fakta ini membuat Palin orang yang paling dicari di Wikipedia belakangan ini.
Sejak hari pengumuman dari John McCain, bahkan profile Palin di Wikipedia diedit ribuan kali sehingga pihak Wikipedia meningkatkan keamanan tentang siapa yang berhak mengganti profile cawapres cantik tersebut.
( amz / ash )
--------------------
Other Links:
Pengalaman pribadi: http://www.top31.net/pengalaman-soeki-dapat-duit-internet/
Koleksi Artikel Pilihan Webmaster: http://www.top31.net
Koleksi Semua Artikel Menarik: http://www.gsn-soeki.com/wouw/
Diecast - Miniature Cars : http://www.garagetoysshop.com
Suka dengan artikel ini? [Bagikan artikel ini ke teman2-mu di FACEBOOK. Klik disini]